Home » » Harga dan Spesifikasi Lenovo A390

Harga dan Spesifikasi Lenovo A390

Harga dan Spesifikasi Lenovo A390 akan kami ulas dalam artikel ini. Ponsel ini dikeluarkan oleh Lenovo yang sudah mulai dipasarkan pada bulan Juli yang lalu. Sebenarnya untuk Lenovo A390 ini ada dua seri yakni ada yang jenis dual SIM CARD serta memiliki kelebihan terhadap debu dan air. Namun ternyata untuk jenis dual SIM ini tidak dipasarkan di wilayah Indonesia. Walaupun begitu kehadiran ponsel ini tetap menarik untuk dimiliki. Apalagi dengan berbagai fitur yang ada di dalamnya.

Harga dan Spesifikasi Lenovo A390

Desain
Bentuk desain dari ponsel ini cukup unik yakni memiliki bentuk candy-bar yang memiliki sudut-sudut melengkung. Kesan yang dimiliki oleh ponsel ini dengan sudut-sudutnya itu adalah dinamis dan terlihat ringkas. Hal ini tentu akan membuat penggunanya semakin nyaman saat menggenggamnya. Apalagi di bagian bazelnya mempunyai sedikit model yang terlihat unik. Berbeda dengan ponsel pada umumnya, pada ponsel ini memiliki tombol yang posisinya terbalik yang biasanya pada ponsel lain tombolnya acak dan ada di sebelah kiri. Dimensi ponsel ini adalah 125,6 x 64x 10,1 mm. Ukuran ini sangat pas untuk sebuah ponsel dan untuk diletakkan di saku maupun di dalam tas.


GENERAL2G NetworkGSM 900 / 1800 - SIM 1 & SIM 2
3G NetworkHSDPA 2100
SIMMini-SIM
Announced2013, April
StatusAvailable. Released 2013, April
BODYDimensions125.6 x 64 x 10.1 mm (4.94 x 2.52 x 0.40 in)
Weight131 g (4.62 oz)

Fitur
Fitur pada ponsel ini bisa dibilang cukup lengkap dengan kamera beresolusi 5 MP yang sangat bagus hasilnya saat dipakai untuk memfoto. Hasil fotonya memiliki resolusi hingga 2592 x 1944 piksel yang karena jelasnya gambar yang dihasilkan mampu digunakan untuk memfoto didalam air. Namun sayangnya tidak terdapat fasilitas kamera depan yang biasanya dipakai untuk melakukan video call. Fitur lain seperti Bluetooth, Wi-Fi, Micro SD yang bisa ditambah hingga 32 GB juga ada serta memiliki konektifitas internet yang support dengan HSDPA. Sehingga saat melakukan selancar internet akan terasa cepat dan tidak lemot.


DISPLAYTypeCapacitive touchscreen
Size480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
MultitouchYes
SOUNDAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MEMORYCard slotmicroSD, up to 32 GB
Internal4 GB, 512 MB RAM

Kinerja
Kinerja dari ponsel ini sangat baik dan diklaim tahan air. Karena pada layar dilindungi oleh Gorilla Glass Waterproof. Sangat membantu saat ponsel Anda tidak sengaja tertumpahi air karena memiliki pelindung ganda. Sistem operasi pada ponsel ini adalah menggunakan Android 4.0 (ICS) yang mempunyai prosesor dual core dengan MTK6577 1 GHz dengan ukuran RAM hingga 512 MB. Kemampuan kerja yang seperti ini tentu sangat menunjang dalam aktivitas maupun hiburan Anda.


DATAGPRSYes
EDGEYes
SpeedHSDPA, HSUPA
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
BluetoothYes
USBYes, microUSB v2.0
CAMERAPrimary5 MP, 2592 х 1944 pixels
FeaturesGeo-tagging
VideoYes
SecondaryNo

Harga
Walaupun banyak fitur yang ditawarkan serta spesifikasi yang bagus namun harganya tidaklah mahal. Karena untuk ponsel Lenovo A390 ini dibandrol dengan harga Rp 999.000. Itulah spesifikasi dan harga Lenovo A390 yang bisa Anda pakai sebagai bahan pertimbangan dalam memilih ponsel saat akan membelinya.

FEATURESOSAndroid OS, v4.0.4 (Ice Cream Sandwich)
ChipsetMTK 6577
CPUDual-core 1 GHz
SensorsAccelerometer, proximity
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
BrowserHTML5
RadioFM radio
GPSYes, with A-GPS support
JavaYes, via Java MIDP emulator
ColorsBlack, White
- SNS integration
- MP4/WMV/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
- Organizer
- Image/video editor
- Document viewer
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk
- Voice memo/dial
- Predictive text input
BATTERYLi-Ion 1500 mAh battery
Stand-byUp to 220 h (2G) / Up to 180 h (3G)
Talk timeUp to 14 h (2G) / Up to 9 h (3G)
PRICERp 999.000

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts

Blog Archive

Powered by Blogger.