Home » » Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 720

Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 720

Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 720-Merupakan smartphone yang sangat diandalkan oleh Nokia untuk menggebrak pasaran smartphone belakangan ini. Hadir dengan Microsoft Windows Phone 8 pada operating systemnya tentu merupakan keistimewaan bagi sebuah smartphone dengan brand Nokia ini. Untuk mengetahui karakteristiknya, kita dapat menyimak ulasan harga dan spesifikasi Nokia Lumia 720 berikut ini.

Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 720

Desain
Dilihat dari segi desain, Nokia Lumia 720 ini nampak seperti smartphone lainnya yang telah berada di pasaran. Smartphone produksi Nokia ini dirancang dengan layar IPS LCD dengan layar 4,3 inchi dimana dengan ukuran layar tersebut, Nokia Lumia 720 memiliki layar lebih besar daripada pendahulunya yaitu Nokia Lumia 520. Nokia Lumia 720 ini dirancang dengan dimensi 127,9 x 67,5 x 9 mm dengan berat 128 gram. Smartphone tersebut dirancang dengan resolusi 480 x 800 dengan kerapatan gambar 217 ppi. Untuk melindungi layarnya, smartphone yang satu ini menggunakan Corning Gorilla Glass 2 sebagai pelindungnya.


GENERAL2G NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G NetworkHSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
SIMMicro-SIM
Announced2013, February
StatusAvailable. Released 2013, April
BODYDimensions127.9 x 67.5 x 9 mm, 78 cc (5.04 x 2.66 x 0.35 in)
Weight128 g (4.52 oz)

Fitur
Dari segi fiturnya, smartphone yang satu ini menggunakan kamera utama dengan ketajaman 6,1 MP dengan resolusi 2848 x 2144 pixels. Dengan demikian, sangat cocok untuk mengabadikan setiap moment dan mendapatkan jepretan yang bagus hasilnya. Selain itu terdapat pula video call yang menggunakan kamera sekunder dengan ketajaman 1,3 MP. Selain fitur kamera yang tersedia, tentu masih banyak fitur lainnya seperti Bluetooth, WLAN, GPS. Disamping itu, smartphone yang satu ini menggunakan browser jenis HTML 5. Smartphone produksi Nokia ini dilengkapi dengan sensor accelerometer dan proximity.


DISPLAYTypeIPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size480 x 800 pixels, 4.3 inches (~217 ppi pixel density)
MultitouchYes
ProtectionCorning Gorilla Glass 2
- ClearBlack display
SOUNDAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
- Dolby headphone sound enhancement
MEMORYCard slotmicroSD, up to 64 GB
Internal8 GB, 512 MB RAM

Kinerja
Smartphone yang turut meramaikan persaingan antar smartphone kelas menengah ini memiliki kinerja yang baik. Dirancang dengan OS Microsoft Windows Phone 8 yang dapat diupgrade pada WP8 Amber, membuat smartphone berbasis Windows Phone ini sangat berbeda dari kebanyakan smartphone lainnya. Mengandalkan processor Dual Core 1 GHz, GPU Adreno 305, chipset Qualcomm MSM8227, serta didukung dengan RAM sebesar 512 MB membuat kinerja dari smartphone yang satu ini semakin baik. Smartphone yang satu ini dilengkapi dengan memory internal sebesar 8 GB yang dapat pula didukung dengan memory eksternal hingga 64 GB membuat penyimpanan dapat menjadi lebih besar kapasitasnya.


DATAGPRSClass B
EDGEUp to 236.8 kbps
SpeedHSDPA, 21.1 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n
BluetoothYes, v3.0 with A2DP
NFCYes
USBYes, microUSB v2.0
CAMERAPrimary6.1 MP, 2848 x 2144 pixels, Carl Zeiss optics, autofocus, LED flash, check quality
Features1/3.6'' sensor size, geo-tagging
VideoYes, 720p@30fps, check quality
SecondaryYes, 1.3 MP, 720p@30fps

Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 720
Smartphone produksi Nokia ini dibanderol dengan harga Rp 1.950.000. Pada bulan sebelumnya tentu harganya lebih mahal. Sedangkan harga bekas untuk smartphone yang satu ini sekitar Rp 1.650.000.

FEATURESOSMicrosoft Windows Phone 8, upgradeable to WP8 Amber
ChipsetQualcomm MSM8227
CPUDual-core 1 GHz
GPUAdreno 305
SensorsAccelerometer, proximity, compass
MessagingSMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
BrowserHTML5
RadioFM radio
GPSYes, with A-GPS support and GLONASS
JavaNo
ColorsWhite, Red, Yellow, Cyan/Black
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP3/WAV/eAAC+/WMA player
- MP4/H.264/H.263/WMV player
- 7GB free SkyDrive storage
- Document viewer
- Video/photo editor
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
BATTERYNon-removable Li-Ion 2000 mAh battery (BP-4GW)
Stand-by(2G) / Up to 520 h (3G)
Talk timeUp to 23 h 20 min (2G) / Up to 13 h 20 min (3G)
Music playUp to 79 h
PRICERp 1.950.000

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts

Blog Archive

Powered by Blogger.